7 Bagian Penting Mesin Espresso

Gmbar mesin kopi yang sedang digunakan

Mesin pembuat kopi atau biasa disebut juga dengan mesin espresso memiliki beberapa bagian penting yang harus dipahami oleh para pecinta kopi. Saat ini terdapat beberapa jenis jual mesin espresso, salah satunya jual mesin espresso manual. Selain menggunakan bahan yang berkulitas, kualitas kopi juga tergantung pada alat yang digunakan. Maka dari itu, berikut akan dijelaskan mengenai bagian dari jual mesin espresso.
1. Bagian portafilter
Bagian ini tersusun lagi atas handle, spout dan basket. Portafilter sendiri berupa wadah tempat mengekstrak kopi, dalam penggunaannya suhu portafilter harus dijaga agar kualitas kopi yang dihasilkan semakin bagus.
2. Bagian tamper
Pada bagian ini merupakan tempat memasukkan bubuk kopi, kemudian bubuk kopi tersebut ditekan menggunakan tangan hingga padat. Berdasarkan cara kerjanya maka bagian ini disebut juga sebagai tempat pemadatan bubuk kopi.
3. Bagian group head
Bagian ini berfungsi untuk ekstraksi bubuk kopi yang sebelumnya telah melalui proses di bagian portafilter juga sudah melalui proses tamping atau pemadatan pada bagian temper. Tersusun atas komponen berbahan karet di sekeliling yang berfungsi menutup rapat group head sehingga tekanan tetap terjaga. Pengaturan suhu di bagian ini juga harus tepat, agar kualitas kopi tetap baik.
4. Bagian knockbox
Semua residu dari hasil ekstraksi biji kopi, ditampung di bagian knockbox ini. Pada semua jenis mesin spresso bagian ini dilepas dengan cara mengetuk bagian portafilter. Pengerjaan bagian ini bisa dibilang cukup sederhana.
5. Bagian extraction switch
Bagian ini merupakan tombol start, untuk memulai dan memberhentikan proses ekstraksi. Pada mesin espresso otomatis, bagian ini mempunyai timer yang berguna untuk mengatur jalannya proses ekstraksi. Sehingga jika waktu sudah selesai, mesin akan otomatis berhenti mengekstrak. Sedangkan untuk mesin manual harus ditekan untuk memulai dan berhenti.
6. Bagian steam knop
Bagian mesin espresso selanjutnya yakni steam knop. Bagian ini diatur dengan memutar tombol untuk mengatur kapasitas uap panas atau steam wand sesuai dengan keinginan pengguna.
7. Bagian drip tray.
Bagian ini berfungsi untuk menampung tumpahan kopi selama proses pembuatan.
Itulah beberapa bagian penting yang harus dipahami, dalam pengoperasian messin espresso. Terdapat 2 jenis mesin espresso yang dapat dicoba yakni mesin espresso manual dan otomatis.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *